Subregional Mekong mulai mendapat perhatian dari dunia internasional. Hal ini terbukti dari terbentuknya banyak kerja sarna di Subregional ini. Munculnya beberapa kerja sama tersebut menunjukkan bahwa Subregional Mekong memiliki posisi strategis dengan potensi pengembangan yang cukup besar. Dari segi bidang kerja sama di Subregional ini, hampir semua skema yang ada mengarah pada pembangunan eko…
Buku 50 Tahun ASEAN: Dinamika dan Tantangan ke Depan di Indonesia ini mencoba mengurai berbagai perkembangan dan peranan ASEAN selama lima puluh tahun berdiri, baik dalam tataran regional maupun internasional. Perkembangan ASEAN dalam 50 tahun dan peran Indonesia di dalamnya; potret dinamika dan tantangan dari masing-masing pilar kerja sama; serta proyeksi masa depan ASEAN, coba dituangkan d…
Buku ini merupakan sari dari buku-buku penelitian sebelumnya sesuai dengan penelitian lapangan yang dilakukan oleh tim penulis. Ulasan berupa evaluasi atas mekanisme yang dilakukan juga menjadi penekanan pada penulisan buku ini. Secara umum penyelesaian konflik yang disajikan terutama antara negara Thailand dengan 4 negara tetangga (dengan Kamboja terkait sengketa Candi Preah Vihear; dengan Lao…
Indonesia memiliki kepentingan untuk mewujudkan konektivitas I lintas batas yang tidak hanya berfokus pada pembangunan infrastruktur fisik, tetapi juga konektivitas kelembagaan dan antarmasyarakat. Sebagai negara yang sedang mempercepat pembangunan, Indonesia masih dihadapkan pada masalah ketimpangan antara kawasan Indonesia bagian barat dan bagian timur, kawasan timur Indonesia hanya memberika…