Buku ini beserta segala keluaran penelitiannya adalah sumbangan terbesar bagi ilmu pengetahuan, dan bermanfaat praktis bagi pemajuan kebudayaan tradisional Indonesia di bidang kuliner. Pendekatan etnografi post-kritis telah dilaksanakan semaksimal mungkin dalam mengungkap sejarah, makna, filosofi, dan kearifan lokal berbagai praktik pengelolaan kuliner dari bahan baku hingga menjadi hidangan si…