Ekosistem mangrove dan estuari di Pulau Jawa sebagian telah mengalami kerusakan akibat alih fungsi lahan dan kegiatan antopogenik di sekitar ekosistem. Seperti telah diketahui, ekosistem ini menyimpan keragaman fauna akuatik yang tinggi, salah satunya adalah Krustasea. Begitu banyak jenis-jenis yang belum terungkap dalam kawasan unik ini. Di antara jenis-jenis yang telah diketahui, beberapa tel…
Tidak dapat dimungkiri bahwa Gugusan Pulau Pari, Kepulauan Seribu, memiliki ekosistem tropis wilayah pesisir yang lengkap, mulai dari mangrove, padang lamun, hingga terumbu karang dengan keanekaragaman jenis flora dan fauna laut yang tinggi. Ketiga ekosistem ini dapat memberikan barang (goods) dan jasa lingkungan (ecosystem services) penting di sektor perikanan, pariwisata, dan pendidikan yang …